Rabu, 01 April 2009

PENYIRAM TANAMAN OTOMATIS


Penggunaan elektronika sebagai sarana pengontrolan sudah sangat banyak digunakan. Pada penerapan elektronika dapat dirancang dan disesuaikan dengan kebutuhan.
Project Electronic Design telah merancang suatu alat yang dapat meyiram tanaman otomatis berdasarkan sensor kelembaban tanah dan timer atau waktu penggunaan dari penyiraman tanaman tersebut sehingga dapat dilakukan penyiraman yang berkala berdasarkan kondisi tanah. Hal ini dapat dilakukan karena alat penyiraman diaktifkan disesuaikan dengan kondisi kelembaban tanah dan waktu penyiraman yang telah ditentukan.
Dengan alat ini diharapkan memperoleh manfaat yang lebih efisien dan dapat digunakan untuk menghemat tenaga manusia untuk menyiram tanaman. Rancangan alat ini menggunakan microcontroller AT89C51 yang sudah banyak digunakan dan mudah dalam pemrograman.

Jika anda juga akan merancang alat yang sejenis untuk keperluan skripsi atau tugas akhir atau keperluan Industri dan membutuhkan bantuan, SILAKAN anda hubungi

PROJECT ELECTRONIC DESIGN
HP 08126367752
email goenmaster04@yahoo.com

1 komentar:

Halaman

About

Klik Di Sini

Google Pagerank mérés, keresooptimalizálás